Asus X200MA - Spesifikasi dan Harga Asus X200MA Murah Terbaru ! - Salah satu produk laptop asus yang memiliki spesifikasi bagus dengan harga yang ekonomis adalah Asus X200MA, Laptop asus yang satu ini sangat cocok buat menemani keseharian sobat, sebab spesifikasi laptop asus ini memiliki portabilitas tinggi sehingga sobat akan merasa nyaman untuk menggunakan laptop ini, bukan hanya itu saja desainnya yang cantik membuat daya tarik tersendiri pada laptop ini sehingga tak jarang orang yang meyukai desainnya.
Tersedia 4 pilihan Warna cerah yang bisa sobat pilih, dengan spesifikasi layar 11 inchi tentunya membuat laptop ini tidak berat dan sangat ramping hanya 1.2kg saja, sehingga sobat tidak akan terganggu dalam perkerjaan sehari-hari, bukan hanya itu saja laptop ini sangat responsif sebab bentuknya yang ramping tidak membuat laptop ini jadi memakan banyak space, sehingga sobat bisa menggunakan laptop ini dimana dan kapan saja.
Pada bagian spesifikasinya sendiri, laptop Asus X200MA ini menggunakan Processor Intel Celeron yang menggunakan core Bay Trail ataupun Haswell yang memiliki performa dan kinerja cukup baik untuk ukuran laptop dengan harga yang terjangkau, Bukan hanya itu saja tersedia ram 2GB/4GB yang akan membuat laptop ini semakin cepat dalam kinerjanya. Tentunya ini akan sangat menguntungkan bagi sobat. Nah bagi sobat yang penasaran ingin melihat spesifikasi laptop asus ini langsung saja mari kita simak berikut.
Spesifikasi Asus X200MA
Dimensi | 30.2 x 20 x 2.56 cm (WxDxH) |
Weight | 1.24 kg |
Display | 11.6" 16:9 HD (1366x768) |
Processor |
|
Graphichs | Integrated Intel® HD Graphics |
Penyimpanan | 500GB HDD 5400 RPM |
Memori | DDR3L 1333 MHz SDRAM, OnBoard Memory 2 GB / 4 GB |
Card Reader | 2 -in-1 card reader ( SD/ SDHC/ SDXC/ MMC) HD Web Camera |
Audio | Built-in Speakers And Microphone |
Kamera | HD Web Camera |
Battery | 3Cells 3300 mAh 33 Whrs |
Interface |
|
OS | Free DOS or Windows 8.1 |
Untuk Grafisnya sendiri, Laptop Asus X200MA ini menggunakan Intel HD Graphics yang sudah cukup baik untuk menampilkan tampilan yang jernih dan tajam. Tidak sampai di situ, laptop asus yang satu ini memiliki ukuran media tempat penyimpanan yang baik sebesar 500GB yang sangat cukup untuk menyimpan berbagai macam file dan data yang sobat milliki, selain itu Tersedia juga Card Reader 2 -in-1 card reader ( SD/ SDHC/ SDXC/ MMC) yang akan membatu sobat.
Pada bagian kamera laptop Asus X200MA ini juga cukup bagus menggunakan Kamera HD Kamera sehingga aktifitas dan rutinitas dalam hal berkomunikasi khususnya skype akan lebih menyenangkan, tak hanya itu sobat juga bisa menggunakannya untuk berfoto-foto, dan masih banyak lagi yang bisa digunakan, Bukan hanya itu saja, sobat juga dapat mengontrol sistem operasi windows 8 menggunakan fitur layar sentuh, sehingga sobat akan dengan mudah mengoperasikan laptop yang satu ini.
Untuk menambah pengalaman terbaik untuk urusan audio, laptop Asus X200MA ini juga menggunakan Teknologi Asus SonicMaster yang akan menghasilkan perpaduan antara desain dan hardware audio dan penyempurnaan profesional sehingga akan memberikan pengalaman suara terbaik menggunakan laptop ini. Nah bagi sobat yang penasaran denga harga Asus X200MA ini langsung saja mari kita simak.
Harga Laptop Asus X200MA
Harga Baru | Harga Terbaru |
3 Jutaan | Baca : Harga Laptop Asus |
Nah dengan harga 3 jutaan sobat sudah dapat memiliki notebook Asus X200MA ini dengan spesifikasi yang cukup bagus serta berbagai fitur-fitur keren yang dimilikinya. Nah mungkin cukup sekian informasi yang dapat saya sampaikan kali ini, semoga bermanfaat dan semoga dapat menjadi referensi bagi sobat yang sedang mencari laptop asus dengan spesifikasi menawan dan harga yang ekonomis.
0 comments:
Post a Comment